Breaking News

Menyambut Hari Kemerdekaan ke - 78 tahun PT. Musim Mas Beri Cendra mata Para Veteran Pensiunan ASN, TNI/POLRI

PELALAWAN - INFORIAUNEWS.COM Menyambut hari Kemerdekaan yang Ke 78 tahun 2023 seperti pada Tahun sebelumnya PT. Musim Mas. (MM)  memberikan bingkisan kepada para veteran, pensiunan ASN, TNI/POLRI yang ada di kecamatan pangkalan kuras sebanyak 48 bingkisan, Sebagai tanda Penghargaan. 

Dalam Perayaan Hut RI yang Ke 78 ini,. Sebagai Cendra mata,pemberian bingkisan ini sebagai bentuk apresiasi dan penghargaan kepada para veteran pensiunan ASN, TNI/POLRI.
Atas jasa-jasa dan pengabdian mereka terhadap Negara Republik Indonesia ini. 

"Kita berikan  bingkisan bukan karena dilihat dari materinya tetapi sebagai bentuk penghargaan /Juga tanda ikut Apresiasi atas jasa-jasa dan pengabdian yang mereka berikan terhadap bangsa juga Negara ini. 
Dalam Perayaan ini terlihat Meriah di saksikan berbondong bondong Masyarakat Kecamatan Pangkalan Kuras untuk ambil bagian untuk menyaksikan Meriahnya Hari kemerdekaan RI yang Ke 78.

Ini penyampaian Camat Pangkalan Kuras  mengapresiasi Perusahaan PT. Musim Mas satu satunya Perusahan terbesar di Kecamatan Pangkalan kuras ini, Atas kontribusinya selama ini terhadap Masyarakat khususnya, di kecamatan pangkalan kuras.
 Semoga Kedepanya lagi Perkebunan PT. Musim Mas semakin sukses dan selalau jaya dan tetap memberikan kontribusinya kepada masyarakat sekitar.Kecamatan  Ini. Juga sebagai motivasi kepada perusahaan-perusahaan lain agar berkontribusi seperti yang telah dilakukan oleh PT. Musim Mas. Kepada Masyarakat di Pangkalan Kuras tutupnya. ***
© Copyright 2022 - INFORIAUNEWS.COM